LAPORAN
STUDY TOUR
KE
MALANG
Disusun Oleh :
Nama : Joko Supriyanto
Kelas : VIIIA
SMP NEGERI 1 SUKODONO
TAHUN AJARAN
2012/2013
LEMBAR PENGESAHAN
Karya tulis ini
disyahkan Oleh guru pembimbing dan guru wali kelas guna Melengkapi Laporan
karya tulis study tour ke malang yang di
laksanakan pada :
Hari :
Tanggal : 12 Desember 2012
Sukodono, Januari 2013
Guru
Pembimbing Wali
Kelas
………………………………. ………………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah
…………………………………..
MOTTO
v Belajar untuk masa depan
v Hidup adalah usaha,hidup untuk
beribadah
v Hidup kaya mati masuk sorga
v Belajar dari kesalahan adalah guru yang
paling baik
v Tuntutlah ilmu sampai keliang lahat
v Hari ini harus lebih baik dari hari
kemarin dan hari esok harus lebih baik dair hari2 ini
v Kegagalan adalah kunci dari
keberhasilan
v Berharaplah untuk yang terbaik dan
bersiaplah untuk yang terburuk
KATA
PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat
dan inayahnya,sehingga kami dapat menyelesaikan Hasil Laporan Study Karya
Ilmiah di Malang .
Dengan tersusunnya laporan ini semua berkat kerja sama antar
teman-teman serta tak lepas dari bimbingan Bapak atau ibu guru dan semua pihak
yang telah membantu terlaksananya pembuatan laporan ini .
Kami menyadari bahwa meskipun kami telah bekerja secara
maksimal,namun masih banyak yang perlu diperbaiki,untuk iti kami mengharapkan
saran dan kritik Bapak/kbu guru
Serta semua pembaca demk perbaikan laporan ini sangat kami
butuhkan.
Kemudian
kepada semua pihak yang telah membantu di dalam penynsunan laporan ini kami
mengucapkan banyak terima kasih.
Sukodono, Januari 2013
Penulis
DAFTAR
ISI
Judul ....................................................................................................... i
Pengesahan ............................................................................................. ii
Motto ...................................................................................................... iii
Kata Pengantar ....................................................................................... iv
Daftar Isi ................................................................................................ v
BAB I PENDAHULUAN
A.
Latar Belakang .................................................................... 1
B.
Tujuan Penulisan ................................................................. 1
C.
Tempat Kunjungan
Study Tour........................................... 1
D.
Alasan Memilih Tempat
Kunjungan.................................... 1
E.
Peserta Study Tour.............................................................. 1
BAB II PEMBAHASAN STUDY TOUR
A. Kebun Apel ( PT.
Bagus Agro Wisata ) .............................. 2
B. Jatim Park 1........................................................................... 3
C. Kebun Apel Malang.............................................................. 5
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan ......................................................................... 7
B. Saran ................................................................................... 4
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN
A.
LATAR BELAKANG
Study tour / karya wisata adalah salah satu kegiatan suatu
sekolah yang tidak wajib. Dengan adanya karya wisata kita dapat mengerti
perkembangan wisata secara nyata, dan dapat pula mengembangkan daya pikir atau
imajinasi kita. Kegiatan tersebut merupakan program yang telah dibimbing dan
dapat digolongkaan dalam ekstrakurikuler sekolah. Kegiatan ini juga dilakukan
agar dapat menyusun karya tulis. Sehingga dengan adanya wisata selain akan
menambah wawasan, juga dapat dijadikan kegiatan refreshing / penyegaran.
B.
TUJUAN PENULISAN
1) Memperkaya wawasan para siswa terhadap
lingkungan.
2) Peserta dapat mengetahui pengetahuan
tentang sejarah suatu tempat.
3) Peserta dapat mengetahui manfaat telah dibangunnya
suatu tempat.
4) Memberi kesempatan kepada para siswa
untuk mengadakan pengamatan.
C.
TEMPAT KUNJUNGAN STUDY TOUR
1) PT. Bagus Agro Wisata Kebun Apel
2) Jawa Timur Park I
3) Batu Night Spectaculer (BNS)
D.
ALASAN MEMILIH TEMPAT KUNJUNGAN
1) Daerah yang strategis, sehingga mudah
dijangkau.
2) Untuk mengetahui informasi secara
mendetail tentang lokasi tersebut.
E.
PESERTA KEGIATAN STUDY TOUR
Peserta
pelaksanaan Study Tour (karya wisata) tahun pelajaran 2012/2013 dari SMP N 1 Sukodono
ke Malang diikuti oleh hampir seluruh siswa kelas VIII beserta guru pendamping
disetiap busnya.
BAB II
LAPORAN PERJALANAN
A.
KEBUN APEL ( PT. Bagus Agro Wisata )
Malang terkenal dengan sebutan kota apel.
Salah satu objek wisata kebun apel terletak di bukit Panderman Batu yang
berjarak sekitar 20km dari Malang. bila memasuki kota Batu di alun-alun ada
sebuah apel raksasa terpampang di sebuah taman bundar sebagai simbol kota
Malang
Pada kesempatan ini, kami bersama teman teman
SMPN1SUKODONO pergi ke Jawa Timur,tidak lupa juga kami menuju ke kota Malang
ini dalam acara study tour kelas 8. Disana kami pergi ke sebuah kebun apel..
Kebun ini sudah ada sejak 2008/2009 ,ya sekarang pastinya sudah 3-4 tahunan.
Kebun apel milik bapak Martono ini luasnya kurang lebih 1ha.Ya mungkin luas
kebun 1ha disana termasuk ukuran kecil, karena di wisata kebun kebun apel
lainnya rata rata mempunyai luas sekitar 5-10 ha. Di sana udara nya sangat
sejuk, maka dari itu apel disana dapat berkembang dengan sangat cepat dan
sangat baik.
B.
JATIM PARK I
Jawa Timur Park 1, merupakan tempat
wisata yang memadukan wahana rekreasi keluarga dan taman belajar yang bisa
dinikmati bersama. Jatim Park 1 berada di Kota Batu, sekitar 20 km dari kota
Malang, Jawa Timur.
Masuk kelokasi wisata ini kita akan
dibawa melalui jalur yang sudah disetting sedemikian rupa, sehingga pengunjung
akan melewati lorong-lorong yang menyajikan beragam galeri pendidikan. Wahana
Permainan yang jumlahnya lebih dari 50 buah (infonya) ditempatkan setelahnya.
Dengan wahana permainan sebanyak itu
rasanya tidak akan selesai dinikmati dalam satu kali kunjungan, terlebih masih
ada wahana air berupa kolam renang raksasa dengan beragam fasilitasnya.
Salah satu wahana baru, Twin Swing yang
bisa berputar hingga 360 derajat, sangat menantang dan memacu adrenalin anda,
tidak disarankan bagi yang bermasalah dengan jantung.
Selain wahana permainan, sebelum pintu
keluar juga terdapat rumah burung dan taman aquarium yang menampilkan beragam
jenis burung dan ikan.
Setelah pintu keluar pengunjung
langsung dibawa masuk ke pasar wisata, di pasar wisata ini pengunjung bisa
mendapatkan beragam cendera mata mulai dari pakaian hingga buah-buahan.
Bagi anda yang berniat berkunjung ke
Jatim Park 1, ada baiknya pandai-pandai membagi waktunya jika ingin menikmati
semua fasilitas dan wahana yang tersedia.
C.
BATU NIGHT SPECTACULER (BNS)
Batu Night Spectacular adalah
sebuah wahana wisata terbaru dari Kota Batu. Malam hari anda bisa menikmati
suguhan wisata paling spektakuler di Jawa Timur di Batu Night
Spectacular (BNS). Obyek wisata yang berlokasi di Desa Oro-oro Ombo
ini menyajikan aneka wahana yang bisa dinikmati seluruh anggota keluarga anda.
Ada puluhan wahana yang tidak akan bisa Anda lupakan setelah menikmatinya
seperti galeri hantu, slalom tes, sepeda udara tertinggi, lampion garden, dan
trampoline. Di obyek wisata ini anda juga bisa menguji adrenalin dengan mencoba
beberapa wahana seperti drag race, mouse coaster, dan beberapa permainan lain.
Banyak juga wahana yang khusus
disediakan untuk anak-anak seperti kids zone yang terdiri dari 25
macam. Selain berbagai wahana menarik, keunikan BNS juga didukung letaknya
yang sangat strategis di dataran tinggi. Dari obyek wisata mala mini anda bisa
menikmati pemandangan alam Kota Malang dan sekitarnya dengan lebih sempurna.
Gemerlap lampu di kawasan Malang Raya malam hari akan mengiringi suasana
kongkow anda di beberapa kafe yang tersedia disana. Batu Night Spectacular
( BNS ) juga menyiapkan beberapa wahana yang unik yang rugi kalau
dilewatkan seperti lampion garden, galeri hantu, cinema empat dimensi, sirkuit
go kart terpanjang, layar sepanjang 50 meter di area food court,
dan air mancur menar
Usai menikmati beragam wahana
yang disediakan di areal seluas 3 ribu meter persegi ini, silahkan anda menuju
night market. Arealnya tak hanya sekedar menjajakan beragam kebutuhan dan
oleh-oleh khas. Tetapi, juga berbagai kebutuhan lainnya. Di ujung night market,
ada ratusan kursi berjajar yang disediakan bagi pengunjung di areal food court.
Ada banyak pilihan menu minuman maupun makanan di area ini. Tinggal pilih
minuman dingin atau panas. Begitu halnya makanan. Banyak menu yang bisa dipilih
sesuai selera.
BAB III
PENUTUP
A.
KESIMPULAN
Disamping hasil karya alam yang begitu menakjubkan,
Indonesia juga kaya akan tempat-tempat wisata yang harus kita jaga dan
lestarikan.
B.
KRITIK DAN SARAN
Kritik
dari saya : Pelaksanaan cukup baik namun masih kurang teratur baik di pihak
penyelenggara maupun peserta.
Saran dari saya :
1) Hendaknya kegiatan seperti ini dapat
direncanakan secara matang.
2) Biro perjalanan hendaknya lebih
meningkatkan kenyamanan untuk para peserta.
3) Sebaiknya pihak penyelenggara mempunyai
hubungan komunikasi yang baik dengan Biro.
DAFTAR PUSTAKA
http://infobatumalang.blogspot.com/2010/07/bns-batu-night-spectacular.html
kerja yang bagus adekkk
BalasHapusAssalamu'alaikum
BalasHapus= AGEN TIKET - TOUR & TRAVEL MURAH SIDOARJO KOTA =
BalasHapusAnda ingin membeli tiket pesawat / kereta api murah ?????
Kini Beli tiket tidak perlu rumit dan mahal lagi, hanya di Halo Indonesia Tour & Travel.
Kami memberikan pelayanan 24 JAM untuk bisa memberikan pelayanan terbaik, kami memiliki support yang siap membantu dengan berbagai media komunikasi untuk mempercepat pelayanan kami.
Kami siap melayani :
- TIKET PESAWAT
- TIKET KERETA API
- VOUCHER HOTEL
- TOUR DOMESTIK ( Karimunjawa, Jogja, Bali, Lombok, Malang, Rafting, Banyuwangi Dll )
- RENTAL ELF, BUS & MOBIL
-Dapatkan bonus free kirim tiket untuk pembelian tiket lebih dari satu.
-Free antar kebandara untuk pemesanan tiket minimal 3 orang, untuk wilayah sidoarjo.
=Kami menerima kerjasama perusahaan / instansi sebagai penyedia Tour / Pembelian Tiket Dinas.=
Best Regards
Halo Indonesia Tour & Travel
P. Sidokare Asri QQ.2 Sidoarjo
081235618281 / 085730077308
54E0B52 / 7ECC7D00
www.halo-indonesia.com
Anda bisa menghubungi kami melalui SMS, BBM, Ym Chat, Tlp, email semua 24 jam